Berita

Jan
20

Terima Kasih Kepada Dr.Mohammad Sofwan Effendi. M.Ed.

Atas pengabdian dan kepemimpinannya sebagai Pelaksana Tugas Rektor Unila, Agustus 2022-Januari 2023.

By Ikhwan Catur N. | Berita
DETAIL
Jan
19
Dec
20
Oct
25

Kunjungan Asesor Lapangan ke UPT TIK Universitas Lampung

UPT TIK – Dalam rangka peninjauan assesment lapangan Re-akreditasi D3 Teknik Mesin Universitas Lampung, Tim asesor D3 Teknik Mesin Universitas Lampung melakukan peninjauan lapangan ke UPT TIK Unila. Selasa, 25 Oktober 2022. Turut mendampingi Hadianto Cahyadi, S.Kom., Sub Koordinator Tata Usaha UPT Teknologi dan Informasi Unila, Hendri Susanto, S.T, Kepala Divisi Infrastruktur Jaringan UPT Teknologi […]

By Ikhwan Catur N. | Berita
DETAIL
Oct
17

Informasi Kendala Akses SIAKADU

Diinformasikan kepada seluruh pengguna Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIAKADU) Universitas Lampung, saat ini terjadi kendala pada Server SIAKADU yang gagal membaca storage. Kejadian ini berawal ketika terjadi pemadaman listrik PLN pada hari Sabtu dini hari, 15 Oktober 2022 sekitar pukul 03.21 – 04.30 WIB yang menyebabkan kerusakan pada Solid State Drive (SSD) server SIAKADU.

By Iqbal Parabi | Berita
DETAIL
Oct
17

Informasi Email @student.unila.ac.id Mahasiswa Unila Angkatan 2022

Diinformasikan kepada mahasiswa Universitas Lampung angkatan 2022, aktivasi email resmi Unila @student.unila.ac.id telah selesai dilakukan. Format email menggunakan Nomor Pokok Mahasiswa (NPM@students.unila.ac.id). Panduan masuk ke dalam email dapat dilihat di : https://tik.unila.ac.id/panduan-email-unila/ Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi pengelola di Gedung UPT TIK Universitas Lampung, atau Layanan online helpdesktik.unila.ac.id

By Ikhwan Catur N. | Berita
DETAIL
Sep
15

Informasi Kapasitas / Storage Email Institusi Unila

TIK – Berdasarkan surat elektronik yang diterima pengelola E-Mail Universitas Lampung (Unila), bahwasanya akan ada perubahan kebijakan Google terhadap penggunaan kapasitas (storage) Lisensi Google Workspace for Education yang saat ini digunakan, yang mana sebelumnya Unlimited berubah menjadi 100 TB. Kebijakan baru ini akan diterapkan oleh Google per tanggal 1 Januari 2023. Sehubungan dengan hal tersebut, bagi Mahasiswa aktif akan […]

By Ikhwan Catur N. | Berita
DETAIL
Aug
30

Setting Video Conference Kuliah Umum Kementrian Pemuda dan Olahraga dengan Unila

Unila – Bantuan Teknis Video Conference UPT TIK Unila. Kegiatan Kuliah Umum Kementrian Pemuda dan Olahraga dengan Universitas Lampung, tema “Membentuk Generasi Pengusaha di Perguruan Tinggi Melalui Ekosistem Kewirausahaan”. Dibuka oleh  Dr. H.M. Asrorun Ni’am Sholeh, MA. ( Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Kemenpora RI ) Selasa ,30 Agustus 2022. Adapun Teknis support UPT TIK Unila […]

By Ikhwan Catur N. | Berita
DETAIL

Visitor

0 1 7 6 0 9
Total Users : 17609
Total views : 29354
TOP